Selama lebih dari 25 Tahun, Zeppelin adalah ahli terkemuka dalam Industri Karet, Ban, dan Plastik yang menyediakan Intake System dan Storage / Penyimpanan untuk pemrosesan bahan baku / Raw Material. Kami menyediakan layanan Project Management yang komprehensi mulai dari perencanaan tata letak pabrik hingga layanan after sales dan Spareparts. Produk Unggulan: Silo Aluminium, Pneumatic Conveying System untuk Carbon Black & Silica, Sistem Timbangan.
Products Highlight
Pneumatic Conveying System
Dilute Phase : Ideal untuk material yang dapat diangkut dengan kecepatan tinggi dan penurunan tekanan yang rendah, seperti butiran plastik, dan serbuk.
Dense Phase: Ideal untuk material yang rentan terhadap abrasi, seperti Carbon Black dan Silica, menawarkan penanganan yang lembut untuk meminimalkan keausan.
Bypass System: Dirancang untuk material dengan perilaku cair, seperti PTA (Purified Terephthalic Acid) dan CTA (Crude Terephthalic Acid), memastikan pengangkutan yang efisien dan lancar.
Storage Silo
Bolt-tec: Hanya membutuhkan Perakitan menggunakan metode Bolting langsung di lokasi pabrik Anda.
Keunggulan: Tidak ada celah, anti debu dan hanya membutuhkan 1 crane.
Weld-tec: Silo di Rakit di Germany, dikirim utuh menggunakan metode Emboxable
Keunggulan: Tidak perlu perakitan di lokasi.
Semua Silo dibuat menggunakan Aluminium
Spare Parts
Kami juga menyediakan berbagai Parts untuk Maintenance maupun Upgrade di Production Line
- Rotary Feeder
- Diverter Valve
- Flexible Hoses
- Vibrating Hopper
- Etc